Hari Cuci Tangan Pakai Sabun (CTPS) Sedunia
Mencuci tangan adalah salah satu praktik kebersihan dasar yang sangat efektif dalam mencegah penyakit. Ini adalah langkah penting dalam pengendalian infeksi, terutama ketika kita berhadapan dengan mikroorganisme seperti bakteri, virus, dan kuman. Hari Cuci Tangan Sedunia diperingati setiap tanggal 15 Oktober. Dilansir dari situs Global Handwashing, tema yang diusung Hari Cuci Tangan Sedunia 2023 yaitu …